KEUANGAN Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
BPAD.ORLA.T5.III.47.718 Surat No:3279/UP/VI/P1540, perihal pemberian uang jalan tetap uang kilometer tetap dan tunjangan mobil/sepeda motor/sepeda kumbang tetap, dari Sekretariat Pemerintah Daerah Daerah istimewa Yogyakarta Bagian Urusan Pegawai kepada Jawatan Keuangan Daerah Istimewa Yogyakarta Item 21 DESEMBER
BPAD.ORLA.T5.III.47.723 Permohonan uang perjalanan dari Dinas Kantor Urusan Pegawai Daerah Istimewa Yogyakarta nomor 363/UP/I/P402 untuk MW.Tondowinoto Kontrolir Pasar pada Jawatan Keuangan untuk Bulan Juni 1965. Item 24 SEPTEMBER
BPAD.ORLA.T5.III.47.734 Buku Menyandra Hukum Adat oleh M.M. Djojodigoeno yang diterbitkan oleh Yayasan Fonds Universitit Negeri Gadjah Mada di Yogyakarta. Item 8 September
BPAD.ORLA.T5.III.47.738 Ongkos Perjalanan sebesar Rp 638,50 atas perjalanannya K.R.T Dipodiningrat, surat tugas Pemerintah Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta yang tanggal 23-4-1957 nomor 100/IV/KUP/57. Item 23 April
BPAD.ORLA.T5.III.47.741 Daftar pembayaran uang jalan dan makan kepada anggota panitya penyelenggara komferensi I.R.S.G Jogjakarta. Item 13 Juni
BPAD.ORLA.T5.III.47.742 Daftar permohonan uang jalan/makan para pambantu tenaga pembantu panitia penyelenggara konperensi karet internasional jogjakarta mula tanggal 15 sampai dengan 18 Djuni 1957. Item 18 Juni
BPAD.ORLA.T5.III.47.747 Pengembalian uang persekot/uang kelebihan persekot perjalanan dinas, Djawatan Pemerintah Umum Daerah Istimewa Yogyakarta. Item 15 Februari
BPAD.ORLA.T5.III.47.748 Turunan surat dari Kementrian keuangan RI Bagian Perbendaharaan tanggal 17 Februari 1958 No.1398/Perb.SU/559/58 tentang prosedur baru pembiayaan perjalanan dinas didalam negeri. Item 26 Maret
BPAD.ORLA.T5.III.47.751 Daftar Ongkos Perdjalananan Kanjeng Raden Tumenggung Dipodiningrat bulan 9/1959 yang telah dibubuhi tanda terima atas penerimaan uang sejumlah Rp.18.83 tersebut Surat Perintah Membayar Uang tanggal 3-11-1959, No.7976. Item 9 NOVEMBER
BPAD.ORLA.T5.III.47.752 Permintaan kekurangan uang perjalanan bulan agustus 1959 bagi K.R.T Surjaningrat kwitansi atas penerimaan uang Rp.216,- Item 28 SEPTEMBER
Hasil 391 s.d 400 dari 714