Anggaran Pengeluaran Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Puro.T18.V.1.2.1067 Nota dari Chef Controle Bureau kepada Chef der Afdeling Comptabiliteit van Pakualaman, perihal meminta dengan sopan untuk pengiriman anggaran Pakualaman pada tahun 1922 Item 1922 - ? Lihat
Puro.T18.V.1.2.1068 Nota dari Petugas Pelatihan yang bertugas Chef der Afdeling Comptabiliteit Nataningrat kepada Chef Control Bureau, perihal memberikan rancangan anggaran Pakualaman tahun 1922 dengan memorandum yang diperlukan serta ada yang belum ditangani Item 1922 - ? Lihat
Puro.T18.V.1.2.1069 Surat dari Resident Yogyakarta kepada Het Hoofd Pakoe Alamsche Huis No.12/582/CB, perihal penawaran satu eksemplar anggaran Sultan dari pendapatan dan belanja tahun 1922 Item 1922 - ? Lihat
Puro.T18.V.1.2.1071 Surat dari Chef Control Bureua kepada Chef der Afdeling Comptabiteit van Pakualaman, perihal menawarkan 16 salinan anggaran Pakualaman tahun 1923 dengan permintaan divisi. Item 1923 - ? Lihat
Puro.T18.V.1.2.1073 Surat dari Gubernur Yogyakarta kepada Het Hoofd Pakoe Alamsche Huis No.14721/49/S, perihal penawaran satu eksemplar yang menjelaskan tentang anggaran pendapatan dan belanja dari Kerajaan Surakarta tahun 1932 Item 1923 - ? Lihat
Puro.T18.V.1.19.1096 Tentang laporan penerimaan uang belanja tengahan bulan Mulud tahun Jimakir 1826. Laporan ditulis oleh Jayengprawira Item 1896 - ?
Puro.T18.V.1.15.1091 Surat dari Directur Zelfbestuur kepada Het Hoofd Pakoe Alamsche Huis van Yogyakarta, perihal pengembalian uang muka sebesar f.3.95 untuk transportasi furniture rumah Pakualaman di Kaliurang Item 1934 - ? Lihat
Puro.T18.V.1.9.1085 Surat dari Pemerintahan Daerah Residentie Djokjakarta kepada Pakualaman Djokjakarta, perihal anggaran pembelanjaan tahunan Pakualaman untuk perbaikan jalan umum di Adikarto dengan total jumlah f.10000 Item 1916 - ? Lihat
Puro.T18.V.1.8.1084 Nota dari Chef Control Bureau kepada Afdeling Comptabiliteit van Pakualaman, perihal pengeluaran dari langganan telepon dari Januari 1924 yang dibayar dari anggaran 1924 Item 1924 - ? Lihat
Puro.T18.V.1.6.1081 Surat Keputusan Kadipaten Pakualaman Residentie Djokjakarta, perihal anggaran untuk membangun Pasar Brosot yang diperkirakan f.3000. Item 1916 - ? Lihat
Hasil 21 s.d 30 dari 51