DAFTAR ARSIP STATIS KANTOR WILAYAH DEPARTEMEN PENERANGAN PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA KURUN WAKTU 1966-2000 NOMOR ARSIP : 1- 1.554 Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
DPAD.ORBA.T26.E.2.4.793 Surat pengantar dari Kepala u.b Kepala Bagian Tata Usaha Kantor Wilayah Departemen Sosial Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Yogyakarta mengenai disampaikannya brosur โ€œLomba Cipta Puisi Pahlawanโ€ beserta lampirannya Item 1989 - ? Lihat
DPAD.ORBA.T26.E.2.5.1.800 Surat Keputusan Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor : 02/KEP/Kakanwil/1996 tentang Susunan Panitia Pelaksana Peringatan Hari Kebangkitan Nasional 20 Mei 1996 Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, beserta lampirannya. Item 1996 - ? Lihat
DPAD.ORBA.T26.E.2.5.1.804 Berkas mengenai penerimaan dan penyaluran hewan Qurban 1417 Hijriah melalui Dewan Perwakilan Daerah Golongan Karya Tingkat I Daerah Istimewa Yogyakarta Item 1997 - ? Lihat
DPAD.ORBA.T26.E.2.5.2.809 Surat Keputusan Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor : 16/KEP/KKW/K/II.93 tentang Pembentukan Tim Penerangan Menyukseskan Sidang Umum Majelis Permusyawaratan Rakyat 1993, beserta lampiran. Item 1993 - ? Lihat
DPAD.ORBA.T26.E.2.5.2.811 Surat Keputusan Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor : 02/KEP/KKW/IV.95 tentang Tim Penerangan Pemilu 1997, beserta lampiran. Item 1995 - ? Lihat
DPAD.ORBA.T26.E.2.5.3.817 Berkas Konferensi APEC (Asia-Pasific Economic Cooperation) Tourism Working Group untuk tanggal 3-6 Juli 1994, dari Departemen Pariwisata Pos dan Telekomunikasi Item 1994 - ? Lihat
DPAD.ORBA.T26.E.2.5.3.818 Berkas Lombok International Triathlon 1994 yang diselenggarakan tanggal 11 Desember 1994 di Pantai Senggigi, Lombok Nusa Tenggara Barat, Kantor Wilayah Departemen Pos dan Telekomunikasi Nusa Tenggara Barat, Kantor Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta Item 1994 - ? Lihat
DPAD.ORBA.T26.E.2.5.4.822 Bendel Laporan Menteri Penerangan Republik Indonesia pada Forum Komunikasi Bidang Polkam Departemen Penerangan Republik Indonesia. Item 1990 - ? Lihat
DPAD.ORBA.T26.E.2.5.6.825 Akte Nomor 16 tanggal 13 April 1994 Yayasan Keluarga Pengelola di Jalan Tamansiswa Nomor 8 yang bertujuan โ€œMembantu Program Pemerintah Dalam Bidang Ketenagakerjaan dan Sosial Guna Menuju Masyarakat Adil dan Makmur berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945โ€ dibuat oleh Kantor Daliso Rudianto,SH Notaris dan Pejabat Pembuat Akta Tanah Yogyakarta. Item 1994 - ? Lihat
DPAD.ORBA.T26.E.2.5.8.829 Surat dari Direktur Penerangan Departemen Penerangan Republik Indonesia Jakarta kepada Kepala Kantor Wilayah Provinsi se-Indonesia perihal himbauan untuk memonitoring harga 9 bahan pokok di daerahnya Item 1996 - ? Lihat
Hasil 831 s.d 840 dari 1554