Pratinjau hasil cetak Tutup

Menampilkan 1957 hasil

Deskripsi Arsip
DAFTAR ARSIP STATIS KANTOR WILAYAH DEPARTEMEN PENERANGAN PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA KURUN WAKTU 1966-2000 NOMOR ARSIP : 1- 1.554
Pratinjau hasil cetak Lihat:

1501 hasil temuan memiliki objek digital Perlihatkan hasil dengan objek digital

Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada...
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada Penanggungjawab PT. Radio Suara Indonesia mengenai pemberitahuan untuk memenuhi syarat-syarat guna melakukan permohonan rekomendasi pindah lokasi.
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada...
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada Radio Republik Indonesia (RRI) Stasiun Yogyakarta, PT. Radio Retjobuntung dan 5 lainnya perihal permohonan bantuan untuk Menyebarluaskan Lomba Penulisan Naskah Cerita Film dan Video Cerita Melalui Media Elektronik yang dipimpin.
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada...
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada Redaksi Surat Kabar Harian Bernas Yogyakarta perihal peringatan tentang isi berita Surat Kabar Harian Bernas tanggal 19 Desember 1997 yang berjudul β€œ15.000 Mahasiswa UGM ikut Referendum Presiden” beserta lampirannya.
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada...
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada Saudara Drs. Sabar Sanyoto Kepala Bidang Pers dan Penerbitan Kantor Wilayah Departemen Penerangan Daerah Istimewa Yogyakarta perihal Juru Penerangan berprestasi tinggi Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta berdasar Surat Keputusan Menteri Penerangan Republik Indonesia Nomor : 14/KEP/MENPEN/1989.
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada...
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada Sri Paduka Pakualam VIII Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta perihal laporan dari Badan Pembina Radio Siaran Non Pemerintah (BPRSNP DIY) mengenai masalah-masalah yang terjadi di Radio Siaran Non Pemerintah Daerah (RSNP) Istimewa Yogyakarta
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta periha...
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta perihal permohonan untuk memasang slide dengan tema yang sudah ditentukan pada tiap jam di Bioskop mulai tanggal 22 Agustus-22 September 1998.
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta selaku...
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta selaku Ketua Badan Pembina Radio Siaran Non Pemerintah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada Direktur Jenderal Radio Televisi Film Up. Sekretaris Direktur Jenderal Radio Televisi Film Departemen Penerangan Republik Indonesia mengenai laporan perihal rekomendasi perpanjangan izin Radio Siaran Swasta Periode 1995/1996.
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta selaku...
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta selaku Ketua Badan Pembina Radio Siaran Non Pemerintah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada Direktur Jenderal Radio Televisi Film Up. Sekretaris Direktur Jenderal Radio Televisi Film Departemen Penerangan Republik Indonesia perihal laporan hasil penelitian atas laporan masing-masing Radio Siaran Non Pemerintah
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta selaku...
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta selaku Ketua Badan Pembina Radio Siaran Non Pemerintah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada Menteri Penerangan Republik Indonesia perihal permohonan rekomendasi untuk PT. Radio Sangga Buanan Citra mendirikan Radio Siaran Swasta Nasional yang berkedudukan di Kabupaten Sleman beserta lampirannya
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta selaku...
Surat dari Kepala Kantor Wilayah Departemen Penerangan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta selaku Ketua Badan Pembina Radio Siaran Non Pemerintah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kepada Menteri Penerangan Republik Indonesia perihal rekomendasi kepada PT. Radio Sangga Buana Citra untuk mendirikan Radio Swasta Nasional.
Hasil 1411 s.d 1420 dari 1957