Laporan Tanaman Padi dan Sawah Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Puro.T18.III.1.2.745 Laporan keterangan harga padi, beras putih, beras merah dalam bulan Januari 1910 di Kabupaten Pakualaman Panekaran Jagalan Item 1910 - ? Lihat
Puro.T18.III.1.2.746 Laporan tanam-tanaman padi, beras putih, beras merah dalam bulan Januari - November 1911 di Panekaran Gunung Ketur Kabupaten Pakualaman. Item 1911 - ? Lihat
Puro.T18.III.1.2.735 Surat keterangan Sastra Mardana, Jagi Pulisi, yang menjelaskan bahwa sawah di Genthan belum dapat ditanami padi karena rusak diterjang banjir Sungai Cawang. Sastramardana juga memberikan rincian sawah-sawah yang rusak karena terjangan banjir Item Lihat
Puro.T18.III.1.2.736 Laporan : Perihal 3 surat keterangan pengolahan tanah dan sawah yang diserahkan kepada K.P.H. Natakusuma, Dua surat berisi keterangan tanah/sawah yang ditanami tebu atau tom, dan yang ditanami padi setahun dua kali ataupun sekali, dan satu surat berisi tentang keterangan habisnya padi yang digunakan untuk mijeni. Item 1890 - ? Lihat
Puro.T18.III.1.3.751 Surat dari Sekretaris Daerah kepada Kepala Pakualaman, perihal reformasi Agraria dan aktifitas ekonomi di Kulonprogo dan Adikarto. Item 1936 - ? Lihat
Puro.T18.III.1.2.738 Laporan tentang tanam-tanaman dalam bulan Agustus 1906 di Kota Yogyakarta Afdeling Mataram Karesidenan Yogyakarta yang dibuat oleh Politi Panekar Mas Lurah. Item 1906 - ? Lihat
Puro.T18.III.1.2.741 Laporan pada tanaman padi di Panekaran Jagalan dalam bulan Maret sampai dengan Juni 1908 Item 1908 - ? Lihat
Puro.T18.III.1.2.742 Laporan keterangan dari tanaman dan harga padi beras putih dan beras merah dalam bulan September 1908 di Panekaran Jagalan. Item 1908 - ? Lihat
Puro.T18.III.1.2.743 Laporan keterangan harga padi, beras putih, dan beras merah dalam bulan Juli, Agustus, September, November, dan Desember di Kabupaten Pakualaman Panekaran Jagalan tahun 1909 Item 1908 - ? Lihat
Puro.T18.III.1.2.744 Laporan tanaman padi dalam bulan Juni 1909 Kabupaten Pakualaman bagian Mataram Panekaran Jagalan Item 1909 - ? Lihat
Hasil 1 s.d 10 dari 17