PEMERINTAHAN Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Bpad.Orba.T5.VII.2.921 Surat dari Direkur Operasi dan Teknik PT. Taman Wisata Candi Borobudur dan Prambanan, Ir. Yuwono Sri Suwito kepada LBH dan KSBH Yogyakarta tentang ganti rugi kios di halaman Candi Prambanan. Item 1990 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.VII.2.928 Surat dari Bupati Sleman, Drs. Samirin kepada Marsda (Purn) Rusman tentang perataan pembuatan taman dan tempat parker lingkungan pintu gerbang jalan masuk Bandara Adi Sucipto. Item 1989 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.VIII.1.932 Daftar Petugas Penggadaan Naskah Ujian Calon Pegawai Propinsi DIY Tahun Anggaran 1984-1985. Item 1984 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.VIII.2.933 Keputusan Bupati Kepala Daerah Tingkat II Bantul Nomor: 145/B/kep/Bt/ 1992 tentang Penunjukan Sekretaris Wilayah Daerah Kabupaten Daerah Tingkat II Bantul untuk dan atas nama serta di bawah pengawas Bupati Kepala Daerah Tingkat II Bantul Menandatangani Surat Keputusan Otorisasi (SKO). Item 1992 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.VIII.2.936 Nota Dinas dari Kepala Biro Pemerintahan Umum Setwilda Propinsi DIY, Drs. Sigit Wruhantoro, tentang penunjukan Drs. Stephanus Nudu untuk menjalankan tugas Kepala Biro pada tanggal 24 s.d. 26 juni 1993. Item 1993 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.IX.1.944 Surat dari Pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Propinsi DIY, H. Soedarno Setopradjoko, kepada Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta tentang persetujuan Pencairan Dana Mendahului Perubahan APBD Propinsi DIY Tahun Anggaran 1997/1998 yaitu untuk (1) Dana Operasional Pendidikan Praja STPDN dan IIP tahun Anggaran 1997, dan (2) Pembekalan Anggota DPRD Propinsi DIY. Item 1997 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.IX.1.947 Jawaban Gubernur Kepala Daerah Istimewa Yogyakarta terhadap Pemandangan Umum Fraksi-fraksi terhadap Bahan Acara Nomor 14 Tahun 1998 tentang Perhitungan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Propinsi DIY Tahun Anggaran 1997/1998 pada Rapat Paripurna DPRD Propinsi DIY tanggal 18 Agustus 1998, tentang prioritas perlu diambil dalam mengatasi permasalahan karena berbagai keterbatasan yang ada. Item 1998 - ? Lihat
Bpad.Orba.T5.VIII.1.931 Satu eksemplar Laporan Kasus Ujian Masuk Menjadi Pegawai Pemerintah Propinsi DIY tahun 1984 dari Wakil Gubernur Kepala Daerah Istimewa Yogyakarta, Pakua Alam VIII kepada Kepala Kepolisian Wilayah 096 Daerah Istimewa Yogyakarta perihal penyerahan kasus kebocoran soal-soal ujian masuk menjadi pegawai Pemerintah Propinsi DIY tahun 1984 . Item 1984 - ?
Bpad.Orba.T5.VIII.1.932 Daftar Petugas Penggadaan Naskah Ujian Calon Pegawai Propinsi DIY Tahun Anggaran 1984-1985. Item 1984 - ?
Bpad.Orba.T5.VI.4.605 Surat dari Kepala Biro Keuangan Setwilda Provinsi DIY Drs. Sumartono kepada Drs. Arifin Ilyas tentang Kredit Lunak bagi pejabat di lingkungan Pemerintah Provinsi DIY. Item 1988 - ? Lihat
Hasil 1 s.d 10 dari 725