PENGADILAN Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Puro.T5.II.B.1.887 Surat Wangsawikrama kepada Parentah Kemantren tentang pemberitahuan bahwa pada hari Kamis Wangsawikrama mendapat surat panggilan dari kantor pengadilan, akan tetapi dia tidak dapat datang karena sedang sakit. 3 Ramadhan Je 1830 Item 1809 - ?
Puro.T5.II.B.1.891 Surat hasil pemerikasaan dari Kadistrikan Sogan tentang gugatan Kramajaya dari Desa Sindutan terhadap Demang Kertadikrama tentang pohon bambu wuluh milik Kramajaya yang ditebang oleh Demang Kertadikrama tanpa ijin. Item 1895 - ?
Puro.T5.II.B.1.898 Berkas pemeriksaan tertanggal 26 Desember 1882 (15 Sapar Ehe 1812), atas nama Kertajaya, umur 63 tahun, berkaitan dengan masalah tanah lungguh Item 1882 - ?
Puro.T5.II.B.1.907 Surat dari Tuan Yeaplan, Administratur pabrik Sumbernila kepada RT Sastradigdaya dan Bupati Polisi Kadistrikan Adikarta yang memberitahukan bahwa dia telah menerima surat dari Sastradigdaya bernomor: 1781, tertanggal 11 Nopember 1886 tentang perkara Bok Kertawiraya Item 1886 - ?
Puro.T5.II.B.1.913 Surat dari Polisi Desa kepada Parentah Kadistrikan Galur tentang pemeriksaan orang yang bernama Wangsadikrama alias Ngain yang telah hilang selama 15 tahun. Item 1889 - ?
Puro.T5.II.B.1.916 Surat dari Sastra Digahya kepada Parentah Ageng Kabupaten Adikarta, tertanggal 11 Pebruari 1892 tentang laporan bahwa Natasetika, Bekel Dusun Sanayan, juga dilaporkan oleh Tuan LP Waber Opsider Pabrik Nagung Item 1892 - ?
Puro.T5.II.B.1.922 Surat Mas Panji Wangsadirja, Wakil Wedana Distrik kepada Mas Ngabehi Kertadipura, tentang perintah untuk menyelesaikan permasalahan Kramajaya perihal pohon bambunya yang dirusak oleh Demang Kertadikrama dan Bekel Sutapawira Item 1895 - ?
Puro.T5.II.B.1.924 Surat Pakusewaya kepada Kanjeng Pangeran Harya Suryaningprang tentang perilaku pamannya yang bernama RM. Harya Suryasudira yang berkelakuan tidak baik terhadap istrinya sewaktu ditinggal ke Magelang untuk menjenguk anaknya yang sedang sakit Item 1926 - ?
Puro.T5.II.B.1.925 Surat pernyataan Sumataruna yang telah meminjam uang kepada Karyadipraya sebesar 16 rupiah. Pinjaman tersebut akan diangsur selama 8 bulan Item 1898 - ?
Puro.T5.II.B.1.926 Surat-surat berisi proses perbal kasus antara Jataruna, Bok Sataruna, dan Bok Setradimeja berkaitan dengan perkara rumah dan pekarangan milik Bok Sataruna sebelah barat yang sudah dibayar oleh Jataruna (diwakili oleh ibunya yang bernama Bok Trimayasa) sebanyak 8 ringgit Item 1900 - ?
Hasil 321 s.d 330 dari 442