Politik Daftar inventaris

Kode unik Pilah secara menaik Judul Level Deskripsi Tanggal Objek Digital
Bpad.Orla.T3.III.7.539 Sidang mahmilub ke Sembilan dengan agenda perkara pembacaan keputusan Mahmilub No. PTJ-016/MMLB/XI/1966 yang memfonis terdakwa ex. Mayor Moelyono Soeryowardoyo dengan hukuman mati perkara maker G30S/PKI. Item 1966
Bpad.Orla.T3.III.7.540 Resume hasil sidang pengadilan Mahkamah Luar Biasa dalam mengadili perkara ex. Mayor Moelyono Soerjowardoyo tanggal 5 Nopember 1966 – 15 Nopember 1966 dalam kasus maker G30S/PKI di Yogyakarta. Item 1966
Bpad.Orla.T3.III.7.541 Surat pembelaan tidak tersangkut peristiwa G30S/PKI dari Madjodisastro, paino dan Djojokasidi ketiganya merupakan pegawai pada Dinas pertanian dan perikanan DIY. Item 1966
Bpad.Orla.T3.III.7.543 Surat – surat pembelaan dari pegawai Dinas Pertanian dan Perikanan Gunungkidul yang telah diberhentikan/ di skors karena dianggap tersangkut dengan peristiwa G30S/PKI. Item 1966
Bpad.Orla.T3.III.7.547 Surat keterangan dan permohonan pembelaan/pengadilan Sdr. Wongsopawiro dan Ngatidjo/Adisuwarno pegawai Dinas pertanian DIY, As. Wilayah Sleman, yang terkena tindak administrasi behubung dengan G30S/PKI. Item 1966
Bpad.Orla.T3.III.7.548 Berkas surat Keputusan Inspektur. Kepala Dinas Pertanian dan perikanan DIY tentang pemberhentian untuk sementara waktu terhadap para pegawai dilingkungan Dinas pertanian yang diindikasikan tersangkut G30S/PKI. Item 1966
Bpad.Orla.T3.III.7.553 Surat pernyataan dari Sdr. S. Adi Soekarno pengasuh pertanian/pembantu tim pertanian As. Wilayah berbah Sleman, Bahwa dirinya tidak tersangkut dalam G30S/PKI. Item 1965
Bpad.Orla.T3.III.7.554 Surat pernyataan Sdr. Kami Boedhijatno pengatur TU Gol.III/d Dinas pertanian dan Perikanan Sleman. Tempat tinggal pundong Bantul yg menyatakan bahwa dirinya menjadi pendukung persatuan Rakyat Kalurahan Srihardono mulai tanggal 20 Pebruari 1964 Item 1964
Bpad.Orla.T3.III.7.558 Surat keterangan Sdr. Ngatidja, j.Suradi dan Karto Pawiro alamat Pakembinangun Pegawai Perikanan Sempu pada Dinas Perikanan DIY bahwa ketiganya anggota PNI?FM bukan pendukung G30S/PKI. Item 1965
Bpad.Orla.T3.III.7.562 Surat keputusan Inspektur/Kepala Dinas Pertanian Rakyat DIY No. 10/1000 / I-R tentang memperkerjannya kembali pegawai – pegawai Dinas Pertanian Rakyat se-Dati II di DIY karena tidak adanya tanda – tanda membantu G30S/PKI. Berdasarkan penelitian tingkat pertama. Item 1965
Hasil 91 s.d 100 dari 217